Daftar SMA-SMK Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016

Merupakan file Arsip Pendidikan yang bisa digunakan untuk melengkapi semua keperluan administrasi di sekolah yang berhubungan dengan Berita, BOS bisa juga di gunakan sebagai bahan perbandingan atau referensi sesuai keperluan sekolah agar lebih mudah dalam membuat dan mengelola semua kelengkapan Administrasi Guru di sekolah, Untuk lebih jelasnya silahkan disimak Ulasan dan referensi tentang file Daftar SMA-SMK Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016 dibawah ini:




Salam Satu Data. Operator Dapodik SMA-SMK, ada kabar terbaru mengenai Bantuan Operasional Siswa (BOS). Semua operator harap memperhatikan berita ini terutama bagi yang masuk dalam Daftar SMA-SMK  Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016.

Berdasarkan data hasil Cut Off Tanggal 1 Juni 2016, Pukul 00.00 WIB diketahui masih terdapat banyak sekolah yang status datanya kosong/belum mengisi. Akibatnya, sekolah-sekolah tersebut berpotensi tidak dapat menerima BOS triwulan 3 dikarenakan datanya kosong dan tidak dapat diproses. Sekolah yang masuk dalam Daftar SMA-SMK  Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016 dikarenakan beberapa hal, antara lain:

1. Belum mengerjakan pendataan melalui Aplikasi Dapodik SMA-SMK

2. Belum melakukan update data pada Semester Genap Tahun Ajaran 2015/2016

3. Belum melakukan sinkronisasi data Semester Genap Tahun Ajaran 2015/2016

4. Sinkronisasi terlambat (melewati cut off Tanggal 1 Juni 2016, Pukul 00.00 WIB)

5. Pengisian data tidak lengkap sehingga tidak terbaca oleh sistem, biasanya disebabkan oleh:

a. Pada data Rombel, data jurusan/program pengajaran/ program keahlian/paket keahian belum diisi.

b. Pada data Rombel, data wali kelas belum diisi.

c. Pada data Rombel, siswa belum dimasukkan ke dalam rombel.

Untuk lebih jelasnya silahkan:

1. Klik disini untuk melihat berita resmi tentang Daftar SMA-SMK Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016.

2. Daftar SMA Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016 (Data juga bisa di download disini)




3. Daftar SMK Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016 (Data juga bisa didownload disini)




Segera perbaiki data agar BOS bisa dicairkan.



Download Aplikasi Admnistrasi Guru :

    Semoga dengan adanya file Tentang yang Admin bagikan/Share di atas bisa membantu dan memenuhi Semua Kelengakapan Administrasi di Sekolahnya masing-masing demi peningkatan mutu pendidikan dalam menghadapi era globlisai dan modernisasi.

    Subscribe to receive free email updates:

    0 Response to "Daftar SMA-SMK Berpotensi Tidak Menerima BOS Triwulan 3 2016"

    Post a Comment